Mentawai,, Editor - Sejumlah guru di Kabupaten Mentawai menggelar aksi demonstrasi di halaman Kantor Bupati Kepuluan Mentawai. Senin, 12 juni 2023
Dalam aksi, mereka mempertanyakan tunjangan penghasilan pegawai (TPP) guru yang belum dibayar hingga sekarang.
Para guru ingin TPP Guru Sertifikasi dibayarkan, tidak ingin adanya diskrimanasi, dan disamakan nominal TPP Nonsertifikasi dengan ASN lainnya.
“Padahal kami sudah berulang kali mempertanyakan soal TPP ini, tapi tidak pernah dihiraukan,” kata, Koordinator Aksi demostrasi damai itu.
Julti Saogo saat pimpinan Orasi, bersama rekan-rekan guru yang lain, merasa didiabaikan oleh pemerintah. Dalam orasi bersama guru.
“Dengan tuntutan hari ini kami inginkan ada jawaban Yang jelas pda guru-guru dengan audensi pemerintah Sehingga kami para guru dapat kepuasan dan kejelasannya” Sebutnya.
Kami merasa tidk dierhitungkan, dengan hari demostrasi TPP guru sertifikasi daerah Pemkab Mentawai.
“Sudah dari tahun 2022 sampi dengan tahun ini 2023 tidak sama sekali mendapatkan TPP ini. Dan kmi berhak mempertanyakan ini apa solusinya. Tegasnya.
Diakhir wawancaranya dengan awak media, jika tidak ada solusi kami akan mogok kerja selama belum ada kejelasan Atas TPP itu. Pungkasnya.
** Afridon
0 Komentar